Pada tanggal 30 Juli 2024 sampai 30 Agustus 2025, mahasiswa Sastra Inggris melaksanakan kegiatan live-in di Desa Lumba Suhi Suhi Toruan. Kegiatan live-in yang tema “Optimalisasi Wisata Desa: Sinergi Budaya, Bahasa Inggris dan Akomodasi Lokal” ini merupakan aplikasi dari PKL (Praktek Kerja Lapangan) yang dilakukan mahasiswa.